13 September 2024

Visi Misi Program Studi Ekonomi Syariah

VISI

“Unggul dalam penerapan Ilmu Ekonomi Syariah, professional dan berbasis islam moderat pada tahun 2037”

MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan dalam berkontribusi keilmuan sebagai upaya pembangunan dibidang ekonomi dan lembaga keuangan syariah berwawasan Islam moderat.
  2. Menyalenggarakan riset di bidang ekonomi syariah dengan pendekatan berfikir kritis, kreatif, dan inovatif.
  3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat Menyelenggarakan analisis ekonomi Islam, kebijakan fiskal dan moneter berbasis syari’ah.
  4. Menjalin kerja sama dengan lembaga-lembaga terkait dalam merancang usaha dan mengimplementasikan bisnis yang Islami.

TUJUAN

  1. Terwujudnya Pendidikan dan Pengajaran Ilmu ekonomi Islam berbasis riset dengan orientasi menjadi ekonom muslim.
  2. Terwujudnya karya ilmiah dibidang Ekonomi Islam yang berkualitas dan berbasis islam moderat.
  3. Terwujudnya serta meningkatkan mutu dan nilai pendidikan program studi yang profesional, trasparan dan akuntabilitas.
  4. Terwujudnya Pendidikan dan Pengajaran Ilmu ekonomi Islam yang sesuai perkembangan realitas ekonomi regional dan nasional.

STRATEGI

  1. Menyelenggarakan tridharma perguruan tinggi ilmu ekonomi syari’ah secara integratif yang berkualitas;
  2. Melaksanakan penelitian dan pengabdian dengan menguatkan serta mengembangkan kopetensi peneliti dan pengabdian masyarakat melalui pelatihan;
  3. Menyelenggarakan kajian keilmuan ekonomi islam sebagai upaya penyiapan sumber daya manusia yang professional;
  4. Melaksanakan kegiatan sebagai implementasi dari kerjasama pada tingkat nasional dan internasional.
Back to Home